Susi Pudjiastuti Buka Lowongan Kerja Besar-besaran, Buruan Daftar
Susi Pudjiastuti. (Foto: Instagram @susipudjiastuti115)
Rumoh Tani, Jakarta - Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan dari kaninet kerja 2014-2019 Susi Pudjiastuti membuka lowongan kerja besar-besaran untuk 6 posisi kerja yang berbeda-beda di Kantor Susi Pudjiastuti.
Melansir dari laman Instagram resminya, Jumat (14/08/2020) berikut persyarat umum untuk Anda calon pelamar yang berminat untuk mendaftar di kantor Susi Pudjiastuti antara lain:
Posisi dan Persyaratan
- Fresh graduate
- Wajib mengirimkan portofolio
- TOEFL minimal 450 atau IELTS minimal 5,5
- Lancer berkomunikasi dalam Bahasa inggris
- Multitasking dan dapat bekerjasama secara individu maupun team
- Mampu bekerja di bawah tekanan
- Kreatif dan inovatif
- Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
Posisi dan Persyaratan
Posisi kerja dan kualifikasi untuk calon pelamar
1. Fotografer
2. Videografer
3. Video Editor
- S1/D3 semua jurusan IPK minimal 3.00
- Memiliki kemampuan baik dalam program photo editing
- Menguasai penggunaan kamera, drone, dan lighting
- S1/D3 semua jurusan IPK minimal 3.00
- Memiliki kemampuan baik dalam program video editing
- Menguasai penggunaan kamera, drone, lighting dan audio
- Memiliki bakat kreatif untuk membuat storyboard
- S1/D3 jurusan Film/ Film dan Televisi/ Desain Komunikasi Visual
- Memiliki kemampuan baik dalam program film editing
- Membuat dan menganalisis naskah dengan baik
- Keahlian yang baik dalam menentukan suara, music dan efek visual
- Memahami konsep produksi film
- S1/D3 jurusan Akuntasi/ Manajemen Keuangan
- IPK minimal 3.00
- Menguasai sistem keuangan dan akuntasi
- Mampu Menyusun laporan keuangan, kontrol budget dan laporan pajak
- S1/D3 jurusan Hukum IPK minimal 3.00
- Keahlian yang baik dalam membuat dan menganalisis kontrak perusahaan
- Mampu menangani dokumen dan perizinan perusahaan
- Kemampuan yang baik dalam menangani permasalahn hukum, baik perdata maupun pidana
- S1 semua jurusan IPK minimal 3.00
- Pribadi yang fleksibel, inisiatif dan multitasking
- Memiliki pengalaman organisasi
Periode pendaftaran dimulai tanggal 13-27 Agustus 2020, dicatat dan jangan terlewatkan ya!
Sumber: liputan6.com
Sama aja ga bisa.
ReplyDeleteSaya tamat SMA
Salam bu rekrutnya tamatan SMK atau SMA lhoo buu jadi anak sya bisa ngelamar keahliannya cuman dari percetakan 😁😁
ReplyDeleteSalam law bisa rekrutnya tamatan SMK atau SMA buu biar anak sya bisa ngelamar keahliannya cuman dari percetakan atau photo copy😁😁
ReplyDeleteSaya SD😖😖
ReplyDeleteSaya malah ga sekolah..
ReplyDelete